Hati dan Otak

Hati dan otak sering nggak bisa berjalan beriringan. Hati mau belok kanan, otak ke arah sebaliknya. Hati bilang "Jangan!", otak malah maju dengan penuh keyakinan. Saat hati bilang "iya" dengan bulat, kejutan datang dari otak yang berkata "tidak". Hati kecewa, namun tidak merasa lelah biarpun pilihannya selalu berbeda dengan otak. Di sisi lain, otak juga kesal karena apa yang ia mau tidak pernah sama seperti keinginan hati. Hari lain saat otak ingin bergerak maju, hati bersikeras tetap diam di tempatnya saat itu.

Comments

Popular Posts